Senin, 21 November 2011


Dalam siklus kehidupan manusia, berbagai peristiwa yang menandai peralihan dari satu masa ke masa lain menuju tahap pendewasaan sampai akhirnya kembali pada sang Pencipta dianggap sebagai hal yang sangat penting. Oleh karena itu, masyarakat Kalimantan Selatan, khususnya suku Banjar memiliki berbagai upacara adat yang masih dijalankan hingga saat ini. Keseluruhan upacara tersebut berisi doa dan permohonan agar manusia selaku mendapat limpahan rahmat dan karunia Allah SWT dam dijauhi dari berbagai bencana yang tidak diinginkan. Beberapa dari sejumlah upacara tersebut adalah mandi tujuh bulan, ba’ayun mulud, dan perkawinan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar